• Disclaimer
  • Pedoman
  • Policy
  • Terms
  • Redaksi
Situs Berita Online
Minggu, 2 April 2023
  • NEWS
    • Peristiwa
    • Investigasi
    • Olahraga
    • Politik dan Pemerintahan
  • Regional
    • Sumut
  • Nasional
  • Internasional
  • Opini & Cerita
    • Budaya
    • Kesehatan
    • Kuliner
    • Sejarah
    • Entertainment
    • Tekno & Otomotif
    • Video
    • Relationship
    • Seleb
  • ADVERTORIAL
  • Lipsus
    • PENDIDIKAN
    • Mimbar Dakwah Jum’at
    • Mimbar Minggu
    • Viral
  • PILKADA
    • Pilkada Nasional
    • Pilkada Regional
  • Sport
    • Bola
  • NEWS
    • Peristiwa
    • Investigasi
    • Olahraga
    • Politik dan Pemerintahan
  • Regional
    • Sumut
  • Nasional
  • Internasional
  • Opini & Cerita
    • Budaya
    • Kesehatan
    • Kuliner
    • Sejarah
    • Entertainment
    • Tekno & Otomotif
    • Video
    • Relationship
    • Seleb
  • ADVERTORIAL
  • Lipsus
    • PENDIDIKAN
    • Mimbar Dakwah Jum’at
    • Mimbar Minggu
    • Viral
  • PILKADA
    • Pilkada Nasional
    • Pilkada Regional
  • Sport
    • Bola
No Result
View All Result
Morning News
No Result
View All Result
  • NEWS
  • PERISTIWA
  • REGIONAL
  • NASIONAL
  • DUNIA
  • BUDAYA
  • INVESTIGASI
  • KESEHATAN
  • OLAHRAGA
  • OPINI
  • POLITIK
  • SUMUT
  • ENTERTAINMENT
  • PENDIDIKAN
ADVERTISEMENT
Home Temp Lipsus

DPRD Labuhanbatu Soroti Motivasi OPD Dalam Peningkatan PAD

by dekrit.id
05/12/2018
in Lipsus
Bagikan ke FacebookBagikan ke WhatsappBagikan ke TwitterBagikan ke Email

Dekrit.com – Selain konsultasi ke instansi terkait, program berupa kunjungan kerja (kunker) ke daerah maju juga dapat sebagai barometer dalam peningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Seperti halnya yang digelar DPRD Kabupaten Labuhanbatu ke DPRD Kotamadya Tanggerang, Rabu (5/12/2018).

Kegiatan diskusi tersebutpun, menyasar kepada upaya DPRD dapat meniru pihak DPRD Kota Madya Tanggerang dalam menciptakan produk Peraturan Daerah (Perda) yang tepat sasaran, serta terealisasinya peningkatan anggaran di setiap OPD yang ada.

READ ALSO

Tembok Penahan Tanah Berbiaya Rp 358 Juta di Pardomuan Simanindo Terancam Roboh

BBM Bersubsidi di Wilayah Batam Digunakan Untuk Industri, Polisi Dimana?

“Kami ingin mengetahui bagaimana menciptakan motivasi dalam konsep pembangunan daerah. PAD kami kecil, hanya Rp.197 Milyar,  dengan APBD sebesar Rp.1,5 Triliun. Hal apa paling spesifik yang diharapkan dapat mendokrak PAD?,” tanya Dahlan Bukhari, Ketua DPRD Labuhanbatu.

Disamping itu, Dahlan juga berharap dapat ‘mencuri ilmu’ dari DPRD setempat dalam konteks mengantisipasi adanya tenaga kerja asing. Kondisi ini disumsikan dalam  tahap monitoring pembayaran PPh untuk TKA dimaksud yang tidak dibayarkan di daerah sebagai tempat TKA bekerja.

Menjawab ini, Ade Suriadi, Ketua Komisi II DPRD Kotamadya Tanggerang, menjelaskan, bahwa daerahnya memiliki PAD sebesar Rp.1,9 Triliun dengan Jumlah APBD Rp.4,7 Triliun. Hasil capaian dimaksud, didapati dari besaran pajak reklame dan Parkir, serta asupan Perda atas Bandara Sukarno Hatta.

“Kita mengadopsi dari kebijakan lokal, mencoba memberikan yang terbaik kepada masyarakat. Wali kota kami ini ‘gila’ program, makanya kami lebih ekstra melakukan pengawasan. Tentunya kami juga terus melakukan penekanan terhadap OPD dalam merealisasikan program dimaksud.Dinas terkait didorong terus untuk meningkatkan PAD,” imbuhnya.

Menyinggung mengenai kontribusi adanya TKA terhadap daerah, Ade menjelaskan, konsep penekanan dikonsentrasikan melalui domisili perusahaan ditempat TKA bekerja.Mengenai PPhnya, ditekankan agar perusahaan yang membayarkan ke daerah sebagai penambahan PAD.

Adapun konsep lain yang akan diaplikasikan nantinya, kembali dipertanyakan Jaiz Rambe, Anggota Komisi D DPRD Labuhanbatu, yakni tentang regulasi aturan Dokter PNS yang membuka praktek diluar dinas yang ditetapkan.

Dimana kondisinya saat ini, banyak tenaga medis setingkat dokter di Labuhanbatu yang berstatus Aparatur Sipil Negara (ASN) dan bertugas di Rumah sakit Umum Daerah (RSUD) Rantauprapat, kembali membuka praktek di luar jam dinas, sehingga dikhawatirkan dapat mengurangi konsentrasi dalam memberikan pelayanan kesehatan terhadap masyarakat.

Dijelaskan Ade, pada prakteknya konsep penegasannya harus jelas, di Kotamadya Tanggerang, peraturannya tidak ada dokter-dokter ASN yang diperbolehkan buka praktek diluar jam kerja. Tentu saja harus fokus dengan tugas kedokterannya ditempat dia ditugaskan.

Disamping itu, Budiono, Anggota Komisi C DPRD Labuhanbatu menyinggung terkait dengan optimalisasi dan upaya yang dilakukan DPRD Tanggerang terkait kontroling peningkatan pembayaran retribusi Pajak Bumi dan Bangunan (PBB).

Pelbagai masalahpun terus dipertanyakan, kondisi serius ini pula menjadi semangat terhadap sejumlah anggota Komisi C dan D DPRD Kabupaten Labuhanbatu untuk terus menggali informasi dan konsep kebijakan dalam menekan OPD untuk dapat bersinergi serta bekerjasama dalam meningkatkan PAD dimasa mendatang.

“Kita disini, DPRD tidak segan-segan mendobrak dinas terkait untuk meningkatkan kinerjanya dalam penambahan PAD kedepan. Kita lakukan pendekatan yang baik dengan cara berkoordinasi setiap tiga bulan sekali, apabila tidak diindahkan, kita berikan ketegasan dengan merekomendasikan OPD dimaksud melalui Ketua DPRD,” bilang Ade.

Lebih jauh, DPRD Labuhanbatu juga mewacanakan bagaimana konsep dan pola Pemkab Labuhanbatu untuk dapat menarik investor dalam menciptakan investasi daerah dimasa mendatang. Masukan inipun didasari dengan melihat kondisi Kabupaten saat sekarang yang masih terbilang kekurangan investasi dari pihak luar, sebagai pendorong peningkatan kesejahteraan masyarakat.

Mendengar penjelasan Zahri Ridwan, Kabag Protokoler Kotamadya Tanggerang, dalam hal untuk penanaman modal ditekankan dapat memprioritaskan komunitas dan tenaga kerja lokal. Tentu saja dengan memberikan kemudahan kepada investor, sehingga tidak ada istilah ‘mempersulit’. Dan konsep ini juga diselaraskan dengan komitmen Walikota.

“Mempermudah seluruh sistem birokrasi ini juga selaras dengan komitmen pak Walikota, kami tidak ingin Perda itu jadi mandul, makanya kita lakukan penekanan kepada Dinas terkait dengan sungguh-sungguh. Kalau dia langgar, habis sama kita!” tegasnya.

Dijelaskan lagi, bahwasanya DPRD Kotamadya Tanggerang akan membuat perpustakaan yang serba intens dan terintegrasi dengan keseluruhan fasilitas berbasis digital. Situasinya dibuktikan dengan peningkatan PAD dari BPHTB hampir 1 Triliun, bahkan PPB daerahnya dinyatakan over target sebesar Rp.150 Milyar.

“Salah satu peningkatan dikarenakan besaran harga Nilai Jual Objek Pajak (NJOP) di kota tagerang, dimana, sampai hari ini tidak ada lagi harga tanah semeter senilai dibawah Rp. 1 Juta. Kemudian adanya upaya meminimalisir oknum petugas yang bertindak salah dengan alat aplikasi yang telah disediakan,” urainya.

Disamping itu, pihaknya kini telah meluncurkan sebanyak 156 aplikasi Free, semoga diawal tahun 2019 pemkab Labuhanbatu bersama pihak Sekretariat DPRD dapat kembali kemari, untuk berbagi aplikasi kemudahan dalam memanajerial seluruh kinerja pemerintahan yang tepat guna dan mudah terpantau serta meminimalisir adanya tindakan koruptif.

( Dkt | Bad Boy | Wins )

Share130SendTweet82Send

Related Posts

Kondisi tembok penahan sebelum diperbaiki.
Lipsus

Tembok Penahan Tanah Berbiaya Rp 358 Juta di Pardomuan Simanindo Terancam Roboh

10 Februari 2020
Lipsus

BBM Bersubsidi di Wilayah Batam Digunakan Untuk Industri, Polisi Dimana?

11 Maret 2019
Lipsus

Judi Berkedok Gelper Masih Marak di Kota Batam, Polisi Tebang Pilih?

2 Maret 2019
Foto : Kasi Intel Kejari Siantar, Bas Faomasi Jaya Laia.
Lipsus

Kasus Dugaan Pemerasan 11 Kepsek, Pejabat Kejari Siantar Tak Kompak

19 Januari 2019
Kepala BKD Pemko Siantar, Zainal Siahaan. Foto: Win/Dekrit.com
Lipsus

Hefriansyah Tunjuk Pejabat yang Diduga Pengumpul Uang Pungli 11 Kepsek

18 Januari 2019
Lipsus

Pemko Siantar Tawarkan Kerjasama dengan Kadin Jepang, Tapi Hingga 1 Tahun Berlalu Belum Terwujud, Kenapa?

5 Januari 2019

Discussion about this post

Rudolf V Saragih Pakaikan Baju Adat Simalungun ke Sekjen PDI Perjuangan

29/03/2023

AKP Josia Dimutasi ke Dolok Silau, Posisi Kapolsek Perdagangan Dijabat AKP Juliapan Simanjuntak

25/03/2023

Jelang Bulan Puasa, Sat Narkoba Polres Simalungun Amankan Pengedar Sabu

23/03/2023

Polisi Amankan 4 Unit Kereta Balap Liar di Tanjung Pinggir

23/03/2023

Musim Kemarau, Polres Siantar dan Simalungun Sosialisasi Pencegahan Karhutla

21/03/2023

Sambut Ramadhan dan HUT ke-24 Kabupaten Madina, SMSI Berbagi Sembako

21/03/2023

NEWS

Gegara Kandang Lembu, Warsito dan Nainggolan Selisih Paham

21/03/2023

Read more

Bawaslu Simalungun Bentuk Saka Pramuka Adhyasta Pemilu Serentak Tahun 2024

21/03/2023

Sambut HUT Pemasyarakatan ke 59 Lapas kelas IIA Pematang Siantar, Kanwil Kemenkumham Sumut Resmi Buka PORSENAP WBP

13/03/2023

SMSI Hadir di Seluruh Kabupaten/Kota se-Kepulauan Nias, Dipimpin Suarman Telaumbanua

13/03/2023

SMSI Minta Presiden Joko Widodo tidak Tandatangani Rancangan Perpres Publisher Right

09/03/2023

  • Jangan Salah Paham, Ini Bedanya Making Love dan Having Sex 

    2062 shares
    Share 825 Tweet 516
  • Menjadi Pribadi Yang Bermanfaat (Nafi’un Li Ghairihi)

    380 shares
    Share 152 Tweet 95
  • Bawaslu Simalungun Bentuk Saka Pramuka Adhyasta Pemilu Serentak Tahun 2024

    330 shares
    Share 132 Tweet 83
  • Rudolf V Saragih Pakaikan Baju Adat Simalungun ke Sekjen PDI Perjuangan

    326 shares
    Share 130 Tweet 82
  • Judi Togel di Siantar ‘Disetir’ Seorang Oknum TNI Bermarga Manik

    341 shares
    Share 136 Tweet 85

Rudolf V Saragih Pakaikan Baju Adat Simalungun ke Sekjen PDI Perjuangan

29/03/2023

AKP Josia Dimutasi ke Dolok Silau, Posisi Kapolsek Perdagangan Dijabat AKP Juliapan Simanjuntak

25/03/2023

Jelang Bulan Puasa, Sat Narkoba Polres Simalungun Amankan Pengedar Sabu

23/03/2023

Polisi Amankan 4 Unit Kereta Balap Liar di Tanjung Pinggir

23/03/2023

Musim Kemarau, Polres Siantar dan Simalungun Sosialisasi Pencegahan Karhutla

21/03/2023

Sambut Ramadhan dan HUT ke-24 Kabupaten Madina, SMSI Berbagi Sembako

21/03/2023

Gegara Kandang Lembu, Warsito dan Nainggolan Selisih Paham

21/03/2023

  • Disclaimer
  • Pedoman
  • Policy
  • Terms
  • Redaksi

© 2019-2021 Dekrit ID

wisata indonesia - destinasi wisata terpopuler Rotasi Asia - Berita Terkini Spot Wisata Danau Toba Terbaik destinasi wisata duniaBarak ID

No Result
View All Result
  • NEWS
    • Peristiwa
    • Investigasi
    • Olahraga
    • Politik dan Pemerintahan
  • Regional
    • Sumut
  • Nasional
  • Internasional
  • Opini & Cerita
    • Budaya
    • Kesehatan
    • Kuliner
    • Sejarah
    • Entertainment
    • Tekno & Otomotif
    • Video
    • Relationship
    • Seleb
  • ADVERTORIAL
  • Lipsus
    • PENDIDIKAN
    • Mimbar Dakwah Jum’at
    • Mimbar Minggu
    • Viral
  • PILKADA
    • Pilkada Nasional
    • Pilkada Regional
  • Sport
    • Bola

© 2019-2021 Dekrit ID

wisata indonesia - destinasi wisata terpopuler Rotasi Asia - Berita Terkini Spot Wisata Danau Toba Terbaik destinasi wisata duniaBarak ID